ERRY SUSILO adalah anak berkebutuhan khusus yang bersekolah di SMAN 11 Yogyakarta. Saat ini Erry Susilo
duduk di kelas XI Ips. Bantuan berupa 1 unit sepeda motor diberikan pada Tgl 17 Desember 2016 dengan tujuan agar orangtua erry dapat lebih mudah mengantarkan erry bersekolah. Semoga saja bantuan yang diberikan oleh alumni SMA N 11 Yogyakarta angkatan ke-dua sampai lulusan 2013 ini dapat berguna dan dimanfaatlan dengan baik.