“Qurban Hamba-Mu, Bukti Pengabdian Untuk-Mu”.

Pelaksaan Idul Adha 1444 H / 2023 M di SMAN 11 Yogyakarta mengambil tema, “Qurban Hamba-Mu, Bukti Pengabdian Untuk-Mu”.
Qurban 2 ekor sapi dengan berat 160 kg dan 140 kg, 1 sapi berasal dari 7 shohibul qurban yang terdiri dari guru, siswa, dan rekanan sekolah.
1 sapi berasal dari iuran siswa kelas X dan XI. Daging Qurban dibagikan ke warga sekitar SMAN 11 Yogyakarta sebanyak 102 paket dan kepada siswa kms sebanyak 53 paket.
Daging qurban yang dibagikan ke warga sekitar sekolah, dengan menggunakan tempat besek (kotak anyam bambu) yg ramah lingkungan sebagai bentuk upaya sekolah untuk meminimalkan sampah plastik.

Semoga kurban pada Idul Adha memperkuat iman kita kepada Allah serta memiliki sifat rendah hati dan keiklasan.

https://www.krjogja.com/berita-lokal/read/511243/sma-negeri-11-yogyakarta-berbagi-kurban?utm_source=Mobile&utm_medium=whatsapp&utm_campaign=Share_Bottom

https://www.instagram.com/p/CuJZA9mPbQq/?utm_source=ig_web_copy_link&igshid=MzRlODBiNWFlZA==

Bagikan Artikel Ini: